Soal Kecepatan Dan Debit Kelas 5 By Bimbel Jakarta Timur
Kecepatan adalah jarak yang ditempuh dalam suatu waktu tertentu, dan debit adalah jumlah volume air yang mengalir dalam suatu waktu tertentu. Materi kecepatan dan debit dipelajari pada kelas 5 SD. Berikut kami berikan contoh-contoh soal tentang kecepatan dan debit disertai dengan pembahasannya.
1. Sebuah mobil berjalan dengan kecepatan 54 km/jam. Jika kecepatan tersebut diubah ke dalam satuan meter/detik akan menjadi .....
a. 10 meter/detik
b. 15 meter/detik
c. 18 meter/detik
d. 20 meter/detik
Pembahasan :
Perhatikan konversi satuan jarak dan waktu berikut :
dari km ke meter turun 3 tingkat sehingga x 10 x 10 x 10=x 1.000
dari jam ke detik turun 2 tingkat sehingga x 60 x 60=x 3.600, sehingga
54 km/jam
=54 x 1.000 meter
3.600 detik=15 meter/detik
2. Kecepatan 30 meter/detik=..... km/jam
a. 0,5
b. 50
c. 60
d. 72
Pembahasan :
3. Fahri bersepeda dengan kecepatan 3 meter/detik. Jika ia bersepeda selama 10 menit, berapa jarak yang ia tempuh?
a. 30 meter
b. 300 meter
c. 1.800 meter
d. 2.000 meter
Pembahasan :
Diketahui : K =3 m/detik
W=10 menit=10 x 60 detik=600 detik
Ditanya : J ?
J=K x W
=3 x 600
=1.800 meter
4. Rahman akan pergi ke rumah neneknya yang berjarak 128 km. Jika ia mengendarai motor dengan kecepatan 40 km/jam, berapa waktu yang dibutuhkan untuk sampai di rumah nenek?
a. 3 jam 8 menit
b. 3 jam 12 menit
c. 3 jam 24 menit
d. 3 jam 40 menit
Pembahasan :
Diketahui : J=128 km
K=40 km/jam
Ditanya : W ?
Jawab : W=J : K
=128 : 40
= 3 8/40 jam
=3jam + 8/40 x 60 menit
=3 jam 12 menit
5. Keluarga Pak Rahmat pergi ke tempat wisata yang jaraknya 75 km dari rumah. Jika untuk sampai ke tempat itu dibutuhkan waktu 2 jam 30 menit, maka kendaraan yang digunakan harus mempunyai kecepatan....
a. 15 km/jam
b. 25 km/jam
c. 30 km/jam
d. 40 km/jam
Pembahasan :
Diketahui : J=75 km
W=2 jam 30 menit=2,5 jam
Ditanya : K ?
Jawab : K=J : W
=75 : 2,5
=30 km/jam
6. Setiap hari Pak Mahdi berangkat ke kantor menggunakan mobil dengan kecepatan rata-rata 48 km/jam. Jika untuk sampai kantor dibutuhkan waktu 45 menit, maka jarak rumah Pak mahdi ke kantor adalah....
a. 30 km
b. 36 km
c. 42 km
d. 48 km
Pembahasan :
Diketahui : K=48 km/jam
W=45 menit=45/60 jam
Ditanya : J ?
Jawab : J=K x W
=48 x 45/60
=36 km
7. Jarak sekolah dengan rumah Ika 5 km, ia setiap hari berangkat sekolah menggunakan sepeda dengan kecepatan 20 km/jam. Jika bel sekolah berbunyi pukul 07.00, maka Ika setidaknya harus berangkat pukul....
a. 06.40
b. 06.45
c. 06.48
d. 06.50
Pembahasan :
Diketahui : J=5 km
K=20 km/jam
Ditanya : W ?
Jawab : W=J : K
=5 : 20
=0,25 jam
=0,25 x 60 menit
=15 menit
Maka setidaknya Ika harus berangkat pukul
07.00
00.15 -
06.45
8. Aldi membantu Ibu mengantarkan kue ke rumah Bibi yang jaraknya 600 m. Andi berangkat dengan sepedanya pada pukul 15.00 dan kembali pada pukul 15.30, berapa kecepatan sepeda yang dikendarai Andi?
a. 25 m/menit
b. 30 m/menit
c. 40 m/menit
d. 50 m/menit
Pembahasan :
Diketahui : J=600 m x 2 (karena bolak balik)
=1.200 m
W=30 menit
Ditanya : K
Jawab : K=J : W
=1.200 : 30
=40 m/menit
9. Ardi berangkat dari kota A ke kota B dengan kecepatan 32 km/jam. Pada saat yang sama Reno berangkat dari kota B ke kota A dengan kecepatan 40 km/jam. Jika jarak kota A dan kota B 180 km dan mereka sama-sama berangkat pukul 09.00, kapan mereka akan bertemu?
a. 09.25
b. 10.05
c. 11.00
d. 11.30
Pembahasan :
Jarak=180 km
Kecepatan Ardi=32 km/jam
Kecepatan Reno=40 km/jam
Untuk soal dua kendaraan yang berpapasan, kecepatan keduanya ditambah.
Waktu=J : (K₁ + K₂)
=180 : (32 + 40)
=180 : 72
=2,5 jam
=2 jam 30 menit
09.00
02.30 +
11.30
10. Irwan dan Fahmi akan pergi ke rumah nenek. Irwan berangkat pukul 07.00 dengan kecepatan 30 km/jam. Fahmi baru berangkat pada pukul 07.20 dengan kecepatan 40 km/jam. Pukul berapa Fahmi dapat menyusul Irwan?
a. 07.30
b. 08.00
c. 08.20
d. 08.30
Pembahasan :
Selisih waktu berangkat adalah 20 menit, maka selisih jarak mereka adalah jarak yang ditempuh Irwan dalam 20 menit tersebut.
J=K x W
=30 km/jam x 20 menit
=30 km/jam x 1/3 jam
=10 km
Untuk soal tentang kendaraan yang menyusul, kecepatan yang dihitung adalah selisih kedua kecepatan.
Waktu=J : (K₂ - K₁)
=10 km : (40 - 30)
=10 : 10
=1 jam
Mereka akan berpapasan 1 jam setelah 07.20, yaitu 08.20
13. 36 m3/jam + 300 liter/menit=…..liter/detik
14. Selang air dari sebuah mobil pemadam kebakaran mengalirkan air 1.200 m3 waktu 25 menit. Debit air yang mengalir dari selang tersebut adalah.... m3/menit
a. 48
b. 40
c. 36
d. 40
Pembahasan :
Diketahui : V=1.200 m3
W=25 menit
Ditanya : D ?
Jawab : D=V : W
=1200 m3 : 25 menit
=48 m3/menit
15. Paman menguras kolam ikannya yang bervolume 9.600 liter dengan pompa air. Kolam ikan dapat dikosongkan dalam waktu 32 menit. Berapa debit pompa air tersebut?
a. 3 liter/detik
b. 4 liter/detik
c. 5 liter/detik
d. 6 liter/detik
Pembahasan :
Diketahui : V= 9.600 liter
W=32 menit=1920 detik
Ditanya : D ?
Jawab : D=V : W
=9.600 liter : 1920 detik
=5 liter/detik
16. Sebuah bak penampungan air yang volumenya 1,5 m3 akan diisi air dari keadaan kosong melalui keran dengan debit 25 liter/menit. Berapa waktu yang dibutuhkan untuk mengisi bak sampai penuh?
a. 3 jam
b. 2 jam 10 menit
c. 1 jam 15 menit
d. 1 jam
Pembahasan :
Diketahui : V= 1,5 m3 =1.500 liter
D=25 liter/menit
Ditanya W ?
Jawab : W=V : D
=1500 : 25
=60 menit
=1 jam
17. Sebuah akuarium yang volumenya 400 liter akan diisi air dari selang yang debitnya 16 liter/menit. Berapa lama selang itu dapat mengisi akuarium hingga penuh?
a. 25 menit
b. 32 menit
c. 40 menit
d. 45 menit
Pembahasan :
Diketahui : V=400 liter
D=16 liter/menit
Ditanya : W?
Jawab : W=V : D
=400 liter : 16 liter/menit
=25 menit
18. Sebuah bak penampungan berisi 1,2 m3 air. Di dasar bak terdapat lubang sehingga terjadi kebocoran dengan debit 3 liter/menit. Dalam berapa lama bak menjadi kosong?
a. 5 jam
b. 5 jam 30 menit
c. 6 jam
d. 6 jam 40 menit
Pembahasan :
Diketahui : V= 1,2 m3 =1.200 liter
D=3 liter/menit
Ditanya : W ?
Jawab : W=V : D
=1.200 liter : 3 liter/menit
=400 menit
=6 jam 40 menit
19. Sebuah kolam ikan diisi air dari dua kran yang masing-masing debitnya 20 liter/menit dan 16 liter/menit. Jika kolam dapat diisi penuh dalam waktu 35 menit, maka volume kolam tersebut adalah...
a. 700 liter
b. 800 liter
c. 1.050 liter
d. 1.260 liter
Pembahasan :
Diketahui : D=20 liter/menit + 16 liter/menit
=36 liter/menit
W=35 menit
Ditanya : V?
Jawab : V=D x W
=36 liter/menit x 35 menit
=1.260 liter
20. Sebuah mobil pemadam kebakaran membawa 9.000 liter air. Air digunakan untuk memadamkan kebakaran selama 1 jam dengan debit air yang keluar dari selang 125 liter/menit. Berapa volume air yang tersisa?
a. 500 liter
b. 900 liter
c. 1.250 liter
d. 1.500 liter
Pembahasan :
Diketahui : Volume awal=9.000 liter
W=1 jam=60 menit
D=125 liter/menit
Ditanya : V sisa?
Jawab : V=W x D
=60 menit x 125 liter/menit
=7.500 liter
V sisa=9.000 - 7.500
=1.500 liter
a. 30 km
b. 36 km
c. 42 km
d. 48 km
Pembahasan :
Diketahui : K=48 km/jam
W=45 menit=45/60 jam
Ditanya : J ?
Jawab : J=K x W
=48 x 45/60
=36 km
7. Jarak sekolah dengan rumah Ika 5 km, ia setiap hari berangkat sekolah menggunakan sepeda dengan kecepatan 20 km/jam. Jika bel sekolah berbunyi pukul 07.00, maka Ika setidaknya harus berangkat pukul....
a. 06.40
b. 06.45
c. 06.48
d. 06.50
Pembahasan :
Diketahui : J=5 km
K=20 km/jam
Ditanya : W ?
Jawab : W=J : K
=5 : 20
=0,25 jam
=0,25 x 60 menit
=15 menit
Maka setidaknya Ika harus berangkat pukul
07.00
00.15 -
06.45
8. Aldi membantu Ibu mengantarkan kue ke rumah Bibi yang jaraknya 600 m. Andi berangkat dengan sepedanya pada pukul 15.00 dan kembali pada pukul 15.30, berapa kecepatan sepeda yang dikendarai Andi?
a. 25 m/menit
b. 30 m/menit
c. 40 m/menit
d. 50 m/menit
Pembahasan :
Diketahui : J=600 m x 2 (karena bolak balik)
=1.200 m
W=30 menit
Ditanya : K
Jawab : K=J : W
=1.200 : 30
=40 m/menit
9. Ardi berangkat dari kota A ke kota B dengan kecepatan 32 km/jam. Pada saat yang sama Reno berangkat dari kota B ke kota A dengan kecepatan 40 km/jam. Jika jarak kota A dan kota B 180 km dan mereka sama-sama berangkat pukul 09.00, kapan mereka akan bertemu?
a. 09.25
b. 10.05
c. 11.00
d. 11.30
Pembahasan :
Jarak=180 km
Kecepatan Ardi=32 km/jam
Kecepatan Reno=40 km/jam
Untuk soal dua kendaraan yang berpapasan, kecepatan keduanya ditambah.
Waktu=J : (K₁ + K₂)
=180 : (32 + 40)
=180 : 72
=2,5 jam
=2 jam 30 menit
09.00
02.30 +
11.30
10. Irwan dan Fahmi akan pergi ke rumah nenek. Irwan berangkat pukul 07.00 dengan kecepatan 30 km/jam. Fahmi baru berangkat pada pukul 07.20 dengan kecepatan 40 km/jam. Pukul berapa Fahmi dapat menyusul Irwan?
a. 07.30
b. 08.00
c. 08.20
d. 08.30
Pembahasan :
Selisih waktu berangkat adalah 20 menit, maka selisih jarak mereka adalah jarak yang ditempuh Irwan dalam 20 menit tersebut.
J=K x W
=30 km/jam x 20 menit
=30 km/jam x 1/3 jam
=10 km
Untuk soal tentang kendaraan yang menyusul, kecepatan yang dihitung adalah selisih kedua kecepatan.
Waktu=J : (K₂ - K₁)
=10 km : (40 - 30)
=10 : 10
=1 jam
Mereka akan berpapasan 1 jam setelah 07.20, yaitu 08.20
11. 0,5 m3 – 150 liter + 7.000 ml=….. liter
a. 457
b. 357
c. 352
d. 370
Pembahasan :
=(0,5 x 1000) – 150 + (7.000 : 1.000)
=500 – 150 + 7
=357
12. Debit 45 m3/jam senilai dengan…..
a. 0,45 m3/menit
b. 0,50 m3/menit
c. 12,5 liter/detik
d. 15 liter/detik
Pembahasan :
13. 36 m3/jam + 300 liter/menit=…..liter/detik
a. 11
b. 15
c. 18
d. 20
Pembahasan :
14. Selang air dari sebuah mobil pemadam kebakaran mengalirkan air 1.200 m3 waktu 25 menit. Debit air yang mengalir dari selang tersebut adalah.... m3/menit
a. 48
b. 40
c. 36
d. 40
Pembahasan :
Diketahui : V=1.200 m3
W=25 menit
Ditanya : D ?
Jawab : D=V : W
=1200 m3 : 25 menit
=48 m3/menit
15. Paman menguras kolam ikannya yang bervolume 9.600 liter dengan pompa air. Kolam ikan dapat dikosongkan dalam waktu 32 menit. Berapa debit pompa air tersebut?
a. 3 liter/detik
b. 4 liter/detik
c. 5 liter/detik
d. 6 liter/detik
Pembahasan :
Diketahui : V= 9.600 liter
W=32 menit=1920 detik
Ditanya : D ?
Jawab : D=V : W
=9.600 liter : 1920 detik
=5 liter/detik
a. 3 jam
b. 2 jam 10 menit
c. 1 jam 15 menit
d. 1 jam
Pembahasan :
Diketahui : V= 1,5 m3 =1.500 liter
D=25 liter/menit
Ditanya W ?
Jawab : W=V : D
=1500 : 25
=60 menit
=1 jam
17. Sebuah akuarium yang volumenya 400 liter akan diisi air dari selang yang debitnya 16 liter/menit. Berapa lama selang itu dapat mengisi akuarium hingga penuh?
a. 25 menit
b. 32 menit
c. 40 menit
d. 45 menit
Pembahasan :
Diketahui : V=400 liter
D=16 liter/menit
Ditanya : W?
Jawab : W=V : D
=400 liter : 16 liter/menit
=25 menit
18. Sebuah bak penampungan berisi 1,2 m3 air. Di dasar bak terdapat lubang sehingga terjadi kebocoran dengan debit 3 liter/menit. Dalam berapa lama bak menjadi kosong?
a. 5 jam
b. 5 jam 30 menit
c. 6 jam
d. 6 jam 40 menit
Pembahasan :
Diketahui : V= 1,2 m3 =1.200 liter
D=3 liter/menit
Ditanya : W ?
Jawab : W=V : D
=1.200 liter : 3 liter/menit
=400 menit
=6 jam 40 menit
Baca juga : Debit
19. Sebuah kolam ikan diisi air dari dua kran yang masing-masing debitnya 20 liter/menit dan 16 liter/menit. Jika kolam dapat diisi penuh dalam waktu 35 menit, maka volume kolam tersebut adalah...
a. 700 liter
b. 800 liter
c. 1.050 liter
d. 1.260 liter
Pembahasan :
Diketahui : D=20 liter/menit + 16 liter/menit
=36 liter/menit
W=35 menit
Ditanya : V?
Jawab : V=D x W
=36 liter/menit x 35 menit
=1.260 liter
20. Sebuah mobil pemadam kebakaran membawa 9.000 liter air. Air digunakan untuk memadamkan kebakaran selama 1 jam dengan debit air yang keluar dari selang 125 liter/menit. Berapa volume air yang tersisa?
a. 500 liter
b. 900 liter
c. 1.250 liter
d. 1.500 liter
Pembahasan :
Diketahui : Volume awal=9.000 liter
W=1 jam=60 menit
D=125 liter/menit
Ditanya : V sisa?
Jawab : V=W x D
=60 menit x 125 liter/menit
=7.500 liter
V sisa=9.000 - 7.500
=1.500 liter
0 Komentar: