Berikut adalah soal-soal latihan gerak dan gaya yang mencakup konsep gerak pada materi IPA SMP. Semoga membantu untuk lebih memahami materi
1. Perpindahan adalah…
a. panjang seluruh lintasan yang ditempuh oleh suatu benda
b. panjang lintasan melingkar suatu benda
c. selisih lintasan awal dan akhir
d. perubahan kedudukan dari titik awal sampai titik akhir suatu benda
Pembahasan :
d. perubahan kedudukan dari titik awal sampai titik akhir suatu benda
Pembahasan :
d. perubahan kedudukan dari titik awal sampai titik akhir suatu benda
2. Ika keluar dari rumah untuk bersepeda dengan membonceng adiknya.Maka yang bergerak adalah…
a. Ika terhadap sepeda
b. Ika terhadap rumah
c. sepeda terhadap adik Ika
d. Adik Ika terhadap Ika
Pembahasan :
Suatu benda dikatakan bergerak jika posisinya berubah terhadap acuan. Posisi Ika tidak berubah terhadap sepeda ataupun adiknya. Posisi ika berubah menjauh terhadap rumah, maka Ika bergerak terhadap rumah (b)
Pembahasan :
Suatu benda dikatakan bergerak jika posisinya berubah terhadap acuan. Posisi Ika tidak berubah terhadap sepeda ataupun adiknya. Posisi ika berubah menjauh terhadap rumah, maka Ika bergerak terhadap rumah (b)
3. Kita melihat matahari terbit dari Timur dan tenggelam di Barat.Gerak matahari itu adalah…
a. gerak semu
b. gerak relatif
c. gerak melingkar
d. gerak beraturan
Pembahasan :
Suatu benda yang sebenarnya diam tapi terlihat bergerak maka disebut gerak semu (a)
Pembahasan :
Suatu benda yang sebenarnya diam tapi terlihat bergerak maka disebut gerak semu (a)
4. Sebuah mobil melaju menempuh 300 m dalam waktu 20 detik. Kecepatanmobil itu dalam satuan km/jam adalah…
a. 30
b. 36
c. 54
d. 60
Pembahasan :
Diketahui : s=300 m
=0,3 km
t=20 detik
=20 : 3600
=1/180 jam
Ditanya v ?
Jawab : v=s : t
=0,3 : 1/180
=0,3 x 180
=54 km/jam (c)
b. 36
c. 54
d. 60
Pembahasan :
Diketahui : s=300 m
=0,3 km
t=20 detik
=20 : 3600
=1/180 jam
Ditanya v ?
Jawab : v=s : t
=0,3 : 1/180
=0,3 x 180
=54 km/jam (c)
5. Sebuah mobil berjalan di jalan yang lurus. Pada 25 menit pertamamenempuh jarak 20 km, 25 menit kedua menempuh jarak 17 km dan 25 menit terakhirmenempuh jarak 18 km. Kecepatan rata-rata yang ditempuh mobil tersebut adalah…
a. 17 km/jam
b. 34 km/jam
c. 40 km/jam
d. 44km/jam
Pembahasan :
Diketahui : t₁=25 menit, s₁=20 km
t₂=25 menit, s₂=17 km
t₃=25 menit, s₃=18 km
Ditanya ⊽ ?
Jawab : ⊽= s₁ + s₂ + s₃
t₁ + t₂ + t₃
= 20 + 17 + 18
25 + 25 + 25
=55 km
75 menit
=11 x 60 km
15 jam
=44 km/jam (d)
c. 40 km/jam
d. 44km/jam
Pembahasan :
Diketahui : t₁=25 menit, s₁=20 km
t₂=25 menit, s₂=17 km
t₃=25 menit, s₃=18 km
Ditanya ⊽ ?
Jawab : ⊽= s₁ + s₂ + s₃
t₁ + t₂ + t₃
= 20 + 17 + 18
25 + 25 + 25
=55 km
75 menit
=11 x 60 km
15 jam
=44 km/jam (d)
6. Ardi bersepeda selama 12 menit. Jika kecepatannya adalah 5 m/s,berapa jarak yang ditempuhnya?
a. 3 km
b. 3,6 km
c. 6 km
d. 7,2 km
Pembahasan :
Diketahui : t=12 menit
=720 detik
v=5 m/s
Ditanya: s ?
Jawab : s=v x t
=5 x 720
=3600 m
=3,6 km (b)
b. 3,6 km
c. 6 km
d. 7,2 km
Pembahasan :
Diketahui : t=12 menit
=720 detik
v=5 m/s
Ditanya: s ?
Jawab : s=v x t
=5 x 720
=3600 m
=3,6 km (b)
7. Perhatikan pernyataan berikut ini !
i. buah kelapa jatuh dari pohon
ii. bola digelindingkan di permukaan tanah
iii. drum bergerak menuruni bidang miring
iv. bola dilempar vertical ke atas
Yang merupakan contoh gerak lurus berubah beraturan dipercepat adalah….
a. i dan ii
b. i dan iii
c. ii dan iii
d. ii dan iv
Pembahasan :
Gerak jatuh (turun) adalah gerak lurus dipercepat beraturan karena dipengaruhi oleh percepatan gravitasi.
Jawab : b. i dan iii
Pembahasan :
Gerak jatuh (turun) adalah gerak lurus dipercepat beraturan karena dipengaruhi oleh percepatan gravitasi.
Jawab : b. i dan iii
8. Sebuah mobil yang berjalan dengan kecepatan 15 m/s tiba-tiba diremkarena pengemudi melihat seekor kijang. Mobil berhenti setelah 3 detik. Berapaperlambatan yang dialami mobil itu?
a. 5 m/s2
b. 12 m/s2
c. 18 m/s2
d. 45 m/s2
Pembahasan :
Diketahui : vo=15 m/s
vt=0 m/s
t=3 sekon
Ditanya: a ?
Jwab : a=vt - vo
t
= 0 - 15
3
=-5 m/s²
Perlambatan adalah percepatan yang bernilai negatif, maka perlambatannya adalah 5 m/s² (a)
9. Grafik yang menunjukkan gerak berubah dipercepat beraturan darikeadaan awal diam adalah….
Pembahasan :
Gerak dipercepat berarti kecepatan meningkat, maka grafiknya menanjak. Jika awalnya diam berarti vo=o, maka grafik bermula dari titik asal (b)
Gerak dipercepat berarti kecepatan meningkat, maka grafiknya menanjak. Jika awalnya diam berarti vo=o, maka grafik bermula dari titik asal (b)
Perhatikan gambar berikut untuk soal nomer 10 dan 11
10. Benda bergerak konstan selama…. detik
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
Pembahasan :
Gerak konstan yaitu kecepatan (v) tetap, grafik mendatar. Pada gambar di atas dari detik ke-2 sampai detik ke-4, yaitu selama 2 detik (b)
b. 2
c. 3
d. 4
Pembahasan :
Gerak konstan yaitu kecepatan (v) tetap, grafik mendatar. Pada gambar di atas dari detik ke-2 sampai detik ke-4, yaitu selama 2 detik (b)
11. Percepatan maksimum yang dialami benda adalah…. m/s2
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
Pembahasan :
b. 2
c. 3
d. 4
Pembahasan :
a = vt - vo
t
AB =3 - 0
1 - 0
=3 m/s²
BC=4 - 3
2 - 1
=1 m/s²
CD=0 m/s² Karena kecepatan konstan
DE=0 - 4
6 - 4
=-2 m/s²
Percepatan maksimim pada gerak AB= 3 m/s² (c)
t
AB =3 - 0
1 - 0
=3 m/s²
BC=4 - 3
2 - 1
=1 m/s²
CD=0 m/s² Karena kecepatan konstan
DE=0 - 4
6 - 4
=-2 m/s²
Percepatan maksimim pada gerak AB= 3 m/s² (c)
12. Sebuah manga jatuh dari pohon. Setelah 3 detik manga tersebutsampai di tanah. Jika percepatan gravitasi di tempat tersebut adalah 9,8 m/s2,berapa kecepatan mangga ketika menyentuh tanah?
a. 6,4 m/s
b. 9,8 m/s
c. 12,8 m/s
d. 29,4m/s
c. 12,8 m/s
d. 29,4m/s
Pembahasan :
Diketahui : vo=0 m/s
t =3 s
a=g=9,8 m/s²
Ditanya: vt ?
Jawab : vt=vo + a.t
=0 + 3.9,8
29,4 m/s (d)
13. Ticker timer berikut yang menunjukkan gerak lurus diperlambatberaturan adalah…
Pembahasan :
a. glb
b. glbb diperlambat
c. glbb diperlambat
d. bukan glbb
14.Benda A dan benda B melakukan gerak lurus berubah beraturan sepertiditunjukkan pada grafik di bawah.
Pernyataan yang benar adalah…
a. keduanya bertemu pada detik ke-4
b. benda A menyusul benda B pada detik ke-4
c. benda B melakukan gerak diperlambat
d. kedua benda mempunyai kecepatan yang sama pada detik ke-4
Pembahasan :
Benda A vo=0 m/s, v₄=4 m/s
Benda B vo=2 m/s, v₄=4 m/s
d. kedua benda mempunyai kecepatan yang sama pada detik ke-4
Pembahasan :
Benda A vo=0 m/s, v₄=4 m/s
Benda B vo=2 m/s, v₄=4 m/s
d. kedua benda mempunyai kecepatan yang sama pada detik ke-4
15. Dalam fisika, gaya diartikan sebagai….
a. pukulan dan tarikan
b. perpindahan dan jarak
c. dorongan atau tarikan
d. perubahan
Pembahasan :
Gaya adalah kekuatan berupa dorongan atau tarikan yang mengarah pada suatu benda (c)
Pembahasan :
Gaya adalah kekuatan berupa dorongan atau tarikan yang mengarah pada suatu benda (c)
16. Perubahan-perubahan yang dapat terjadi akibat diberikan gaya, kecuali…
a. ukuran benda
b. warna benda
c. arah gerak benda
d. bentuk benda
Pembahasan :
Gaya dapat mengakibatkan perubahan ukuran benda, arah gerak benda, kecepatan benda, bentuk benda. Tidak mengakibatkan perubahan warna (b)
Pembahasan :
Gaya dapat mengakibatkan perubahan ukuran benda, arah gerak benda, kecepatan benda, bentuk benda. Tidak mengakibatkan perubahan warna (b)
17. Ketika kita berdiri di atas skateboard lalu tiba-tiba skateboarddidorong ke depan, badan kita akan merasa terdorong ke belakang. Hal ini adalahcontoh prinsip…
a. hukum Newton I
b. hukum Newton II
c. hukum Newton III
d. Archimedes
Pembahasan :
Ketika kita berdiri di atas skateboard awalnya diam. Ketika skateboard bergerak maka badan kita mempertahankan kedudukan diamnya (kelembaman) sehingga terasa terdorong ke belakang. Sifat kelembaman adalah Hukum Newton I (a)
Pembahasan :
Ketika kita berdiri di atas skateboard awalnya diam. Ketika skateboard bergerak maka badan kita mempertahankan kedudukan diamnya (kelembaman) sehingga terasa terdorong ke belakang. Sifat kelembaman adalah Hukum Newton I (a)
18. Berdasarkan hukum Newton II, besarnya percepatan….
a. sebanding dengan besarnya massa
b. sebanding dengan besarnya gaya
c. berbanding terbalik dengan besarnya gaya
d. tidak dipengaruhi besarnya massa
Pembahasan :
Pembahasan :
Bunyi Hukum Newton II : “Percepatan sebuah benda berbanding lurus dengan gayatotal yang bekerja padanya dan berbanding terbalik dengan massanya. Arahpercepatan sama dengan arah gaya total yang bekerja padanya”
Jawaban :b. sebanding dengan besarnya gaya
Jawaban :b. sebanding dengan besarnya gaya
19. Resultan dua buah gaya akan bernilai nol jika…
a. tegak lurus, sama besar
b. segaris, searah, sama besar
c. segaris, berlawanan arah, sama besar
d. segaris, searah, tidak sama besar
Pembahasan :
Gaya yang segaris jika berlawanan arah, besar resultannya adalah selisih gaya-gaya yang bekerja. Jika besarnya sama, maka resultannya nol.
c. segaris, berlawanan arah, sama besar
Pembahasan :
Gaya yang segaris jika berlawanan arah, besar resultannya adalah selisih gaya-gaya yang bekerja. Jika besarnya sama, maka resultannya nol.
c. segaris, berlawanan arah, sama besar
20. Andi dan Rendi menarik sebuah tali dengan gaya yang berbeda sepertipada gambar di bawah.
Besar dan arah resultan gaya adalah…
a. 125 N ke arah Andi
b. 725 N ke arah Andi
c. 125 N ke arah Rendi
d. 725 N ke arah Rendi
Pembahasan :
Berlawanan arah maka resultannya adalah selisih gaya-gaya yang bekerja.
ΣF=F Rendi - F Andi
=425 - 300
=125 N ke arah Rendi karena nilainya lebih besar
Pembahasan :
misalkan gaya ke kanan bertanda positif dan gaya ke kiri bertanda negatif
kanan= F1 + F3
kiri = – F2
d. ΣF=F1 + F3 – F2
Pembahasan :
Diketahui : m =125 kg
ΣF=F1 + F2
=120 + 80
=200 N
Ditanya: a ?
Jawab: a= ΣF
m
=200
125
=1,6 m/s² (c)
c. 36.000 N
d. 24.000 N
Pembahasan :
Diketahui : m =12.000 kg
vo=30 m/s
t =15 sekon
vt=0 m/s
Ditanya: F ?
Jawab :
a = vt - vo
t
=0 - 30
15
=-2 m/s²
F=m x a
=12.000 x (-2)
=24.000 N
Pembahasan :
Berlawanan arah maka resultannya adalah selisih gaya-gaya yang bekerja.
ΣF=F Rendi - F Andi
=425 - 300
=125 N ke arah Rendi karena nilainya lebih besar
Resultan gaya-gaya tersebut adalah….
a. ΣF=F1 +F2 + F3
b. ΣF=F1+ F2 – F3
c. ΣF=F1– F2 – F3
d. ΣF=F1+ F3 – F2
Pembahasan :
misalkan gaya ke kanan bertanda positif dan gaya ke kiri bertanda negatif
kanan= F1 + F3
kiri = – F2
d. ΣF=F1 + F3 – F2
22. Dua orang mendorong lemari yangmassanya 125 kg dengan gaya searah masing-masing 120 N dan 80 N. Berapa percepatan yang dialami lemari?
a. 1,2 m/s2
b. 1,5 m/s2
c. 1,6 m/s2
d. 1,8 m/s2
Pembahasan :
Diketahui : m =125 kg
ΣF=F1 + F2
=120 + 80
=200 N
Ditanya: a ?
Jawab: a= ΣF
m
=200
125
=1,6 m/s² (c)
23. Sebuah mobil bergerak dengan percepatan 2 m/s2. Jika massa mobil 700 kg, besargaya yang bekerja pada mobil adalah . . . .
a. 350 N
a. 350 N
b. 700 N
c. 1.400 N
d. 3.500 N
Pembahasan :
Diketahui : a=2 m/s²
m=700 kg
Ditanya: F ?
Jawab : F=m.a
=700.2
=1.400 N (c)
Pembahasan :
Diketahui : a=2 m/s²
m=700 kg
Ditanya: F ?
Jawab : F=m.a
=700.2
=1.400 N (c)
24. Sebuah kotakdengan massa m didorong dengan gaya F sehingga bergerak dengan percepatan a.Jika kotak ditambah sehingga massanya menjadi 2m dengan gaya yang sama, makapercepatannya menjadi….
a. 1/2a
b. a
c. 2a
d. 4a
Pembahasan :
Besarnya a berbandaing terbalik dengan m. Jika m diperbesar menjadi 2m, maka a diperkecil menjadi 1/2 a
Pembahasan :
Besarnya a berbandaing terbalik dengan m. Jika m diperbesar menjadi 2m, maka a diperkecil menjadi 1/2 a
25. Sebuah truk yang massanya 12.000 kg bergerak dengan kecepatan 30 m/s. Mobil diremsehingga mobil tersebut berhenti dalam waktu 15 sekon. Gaya rem yang bekerjapada truk tersebut hingga berhenti adalah...
a.60.000 N
b. 48.000N c. 36.000 N
d. 24.000 N
Pembahasan :
Diketahui : m =12.000 kg
vo=30 m/s
t =15 sekon
vt=0 m/s
Ditanya: F ?
Jawab :
a = vt - vo
t
=0 - 30
15
=-2 m/s²
F=m x a
=12.000 x (-2)
=24.000 N
Semoga Bermanfaat